Plt. Kades Reksonegoro dilantik Bupati
Limboto-, Mengingat besarnya alokasi anggaran desa yang diperoleh dari Pusat dan Daerah setiap tahunnya. Kepala Desa harus gunakan Dana Desa dengan Benar dan baik karna besarnya dana yang masuk ke desa,” tukas Bupati Nelson saat melantik Plt.Kades Reksonegoro, Sabtu (02/03).